Calon Bupati Jeneponto, Paris Yasir Kembali Utus Tim Pemenangan Ambil Formulir Pendaftaran di PPP dan Perindo

    Calon Bupati Jeneponto, Paris Yasir Kembali Utus Tim Pemenangan Ambil Formulir Pendaftaran di PPP dan Perindo
    Calon Bupati Jeneponto, Paris Yasir kembali mengutus tim pemenangan untuk pengambilan formulir pendaftaran di Sekertariat DPC-PPP dan di Sekertariat DPC partai Perindo (foto: Indonesiasatu-Syamsir).

    JENEPONTO - Calon Bupati Jeneponto, Paris Yasir kembali mengutus tim pemenangan untuk pengambilan formulir pendaftaran di PPP dan partai Perindo, Senin (13/5/2024).

    Paris Yasir mengutus tim Agus Saleh Karaeng Makka, H. Baharuddin Kain, Tuan Baha Syamsuddin Darjad dan Suharmin Qlank.

    Tim pemenangan SPY ini, pertama mendatangi sekertariat Dewan Pimpinan Cabang Partai Persatuan Pembangunan (DPC-PPP) Kabupaten Jeneponto, bertempat di Jl. Pahlawan, Kelurahan Empoang, Kecamatan Bimamu.

    Pengambilan formulir pendaftaran calon kepala daerah di sekertariat PPP ini, disambut hangat oleh Bendahara DPC PPP Jeneponto, Ahmad Faisal bersama Tim Penjaringan Panitia Pilkada, Israwati Bohari dan Zainal Akib. 

    Selanjutnya, Sahabat Paris Yasir (SPY) tersebut, bertolak ke sekertariat DPD partai Perindo Kabupaten Jeneponto, bertempat di Jl. Pahlawan, Kelurahan Empoang, Kecamatan Bimamu.

    Kehadiran Tim pemenangan SPY ini juga disambut hangat oleh ketua DPC partai Perindo Kabupaten Jeneponto, Hj. ST. Normawati dan sekertaris Perindo Erwin Mustari.

    Salah satu Tim Pemenangan SPY, Suharmin Qlank mengatakan, formulir pendaftaran calon kepala daerah ini akan dikembalikan setelah semua syarat yang diperlukan oleh kedua Parpol (partai politik) tersebut terpenuhi. 

    "InsyaAllah, formulir pendaftaran calon bupati ini kami akan kembali setelah beliau KK Paris melengkapi semua persyaratannya, " singkat Qlank sapaannya (*). 

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Pertama Buka, Partai Ummat Langsung Terima...

    Artikel Berikutnya

    Perkuat Kolaborasi Aksi Antar Pemkab dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kawal Putusan MK, IMM dan OKP Gelar Aksi Damai di Kantor DPRD Jeneponto, Demonstran Disambut Hangat
    Dansatgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto Sasar SD Beri Bantuan Seragam Bagi Siswa Kurang Mampu dan Sajikan Makan Siang Gratis
    Pj. Bupati Junaedi akan Terapkan Mulai 1 Juli Semua ASN Pemkab Jeneponto Partisipasi Rp1000/hari, Ini Tujuannya
    Peringati HUT XXIII IAD, Kejari Jeneponto Tabur Bunga di TMP dan Beri Santunan kepada Siswa Berprestasi
    Matangkan Persiapan Data Pemilih Jelang Pilkada Serentak, PPK Tamalatea Gelar Rakor DPSHP
    Pj. Bupati Junaedi akan Terapkan Mulai 1 Juli Semua ASN Pemkab Jeneponto Partisipasi Rp1000/hari, Ini Tujuannya
    Peringati HUT XXIII IAD, Kejari Jeneponto Tabur Bunga di TMP dan Beri Santunan kepada Siswa Berprestasi
    Kawal Putusan MK, IMM dan OKP Gelar Aksi Damai di Kantor DPRD Jeneponto, Demonstran Disambut Hangat
    Dansatgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto Sasar SD Beri Bantuan Seragam Bagi Siswa Kurang Mampu dan Sajikan Makan Siang Gratis
    Hadiri Pembukaan Pekan Olahraga dan Seni, Bacaleg DPRD Provinsi Isman Tryadi Iksan Disambut Ratusan Warga Tamanroya
    Ikut Prihatin, IMM dan LAZISMU Jeneponto Salurkan Bantuan Sembako kepada Korban Kebakaran di Balla Rompo
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi
    Gegara Menantu Diduga Lakukan Pencurian Emas, Warga Robohkan Rumah Mertua yang Tak Bersalah di Mannuruki
    Alhamdulillah, Dua Sasaran Program TMMD Kodim 1425 Jeneponto yang ke-116 Rampung 100 Persen
    Pj. Bupati Jeneponto Salurkan Bantuan Kemanusiaan kepada Korban Kebakaran di Kelurahan Pabiringa

    Ikuti Kami